

Sebagai pemain Mobile Legends, pasti ada momen di mana kamu lagi seru-serunya main, tiba-tiba sadar diamond hampir habis. Mau beli skin baru atau hero favorit, tapi saldo kosong.
Tenang, nggak perlu panik. Kalau kamu lebih nyaman pakai transfer bank, top up ML lewat BCA bisa jadi pilihan paling praktis.
Metode ini bukan cuma mudah, tapi juga cepat dan aman. Tanpa ribet, tanpa harus menunggu lama, diamond langsung masuk ke akun. Berikut cara top up Mobile Legends di Lapakgaming pakai BCA.
Panduan Lengkap Cara Top Up Diamond Mobile Legends Pakai DANA
Cara Top Up ML dengan Transfer Bank BCA
1. Kunjungi Situs Lapakgaming
- Buka Lapakgaming di browser.
2. Pilih Mobile Legends
- Cari dan klik ikon Mobile Legends di halaman utama.
3. Masukkan User ID dan Zone ID
- Pastikan User ID dan Zone ID yang kamu masukkan sudah benar agar diamond masuk ke akun yang tepat.
4. Pilih Jumlah Diamond
- Tentukan jumlah diamond sesuai kebutuhan.
5. Pilih Metode Pembayaran BCA
- Pilih “Virtual Account BCA” sebagai metode pembayaran.
6. Isi Alamat Email (Opsional)
- Jika ingin mendapatkan bukti transaksi, masukkan alamat email.
7. Klik “Beli Sekarang”
- Periksa kembali pesanan, pastikan semua informasi sudah benar, lalu klik “Beli Sekarang”.
8. Lakukan Transfer melalui ATM atau Mobile Banking BCA
- Gunakan nomor virtual account yang diberikan untuk melakukan pembayaran melalui ATM BCA, BCA Mobile, atau KlikBCA.
9. Diamond Masuk ke Akun ML
- Setelah pembayaran berhasil, diamond akan langsung masuk ke akun Mobile Legends dalam beberapa menit.
Cara Top Up ML dengan QRIS, Satu Kode untuk Semua
Tips Aman Saat Top Up Diamond ML
Agar transaksi lebih aman dan lancar, perhatikan beberapa hal berikut:
- Gunakan Situs Resmi
Hindari platform yang tidak jelas. Gunakan situs terpercaya seperti UniPin untuk memastikan transaksi aman.
- Jangan Mudah Tergiur Harga Murah
Jika ada yang menawarkan diamond dengan harga jauh lebih murah dari pasaran, sebaiknya berhati-hati. Bisa jadi itu modus penipuan.
- Simpan Bukti Transaksi
Selalu simpan bukti pembayaran, baik berupa screenshot maupun email konfirmasi, untuk berjaga-jaga jika terjadi kendala.
- Pastikan Saldo Cukup
Sebelum transaksi, pastikan saldo rekening BCA cukup agar proses pembayaran tidak gagal.
Cara Top Up ML dengan OVO: Praktis dan Cepat!
Top up diamond ML pakai BCA adalah pilihan yang cepat, mudah, dan aman. Dengan metode ini, kamu bisa langsung kembali ke permainan tanpa harus ribet soal pembayaran. Jadi, pastikan akun kamu selalu siap tempur dan nikmati pengalaman bermain yang lebih seru.
Semoga bermanfaat dan selamat push rank.