Garena baru saja merilis game RPG terbaru, Black Clover M: Rise of the Wizard King. Meski baru, banyak pemain yang sudah memainkannya. Bahkan, tak sedikit yang mulai mencari-cari cara top up Black Clover M.
Game yang diadaptasi dari anime Black Clover ini sudah bisa dimainkan sejak 30 November 2023. Hingga saat ini, Black Clover M bisa dimainkan dari perangkat iOS maupun Android. Apakah kamu tertarik untuk memainkannya?
Review singkat Black Clover M
Black Clover M adalah game gatcha yang memungkinkan pemain untuk melakukan penarikan (pull) atau pemanggilan (summon) berbagai karakter dari banner yang berbeda. Karakter ini digunakan untuk menjalankan misi dan bertarung dengan skill yang berbeda-beda pula.
Kamu bisa merasakan berpetualang di dunia magis sambil menuntaskan misi menjadi Wizard King. Tentunya Memilih karakter yang tepat tentu akan membantu kesuksesan kamu dalam perjalanan permainan di Black Clover M.
Karakter dalam Black Clover M dibedakan berdasarkan tingkat rarity. Semakin tinggi tingkat rarity karakter, maka semakin kecil kemungkinan untuk summon karakter itu. Sebaliknya, semakin rendah tingkat rarity karakter, maka makin mudah untuk memanggilnya ke dalam medan pertempuran atau menjalankan misi.
Nah, untuk summon karakter tersebut maka kamu membutuhkan Black Crystal dalam jumlah yang cukup. Selain melalui top up Black Clover M, kamu juga bisa ikut Summon Event untuk mendapatkan Black Crystal atau bahkan Mage, seperti Selective Summon, Season 1 Rate-Up Summon (Clover Academy), dan New Mage Rate-up Pickup.
Apakah kamu penasaran ingin tahu info cara top up Black Clover M biar bisa summon Mage? Cek ulasannya berikut ini!
Cara top up Black Clover Mobile
Salah satu item khusus yang bisa kamu dapatkan adalah Black Crystal. Item ini digunakan untuk summon atau memanggil hero di banner summon yang berbeda. Gamers bisa mendapatkan Black Crystal dari menyelesaikan misi event, menyelesaikan goal, atau top up.
Berikut cara top up Black Crystal dan Summon selengkapnya:
- Buka situs Lapakgaming.
- Pilih kategori “Black Clover Mobile” atau bisa langsung klik halaman ini.
- Pilih nominal Black Crystals atau paket Summon yang kamu inginkan.
- Masukkan jumlah pembelian.
- Pilih metode pembayaran seperti via Dana, OVO, Qris, Virtual Account, Transfer Bank, dan lain-lain.
- Masukkan User ID akun Black Clover Mobile kamu.
- Klik “Beli Sekarang”, lalu selesaikan pembayaran.
- Setelah pembayaran selesai, Paket Summon atau Black Crystals langsung masuk ke akun kamu.
Daftar Harga Top Up Black Clover Mobile
Kalau kamu mau top up di Black Clover Mobile, harus tahu info satu ini. Lapakgaming.com jadi tempat yang tepat buat kamu top up Summon atau Black Crystal. Intip harga dan detail top up Black Clover M berikut ini.
Top Up Black Crystal
- 40 Premium Black Crystals + 3 Black Crystals: Rp14.000
- 210 Premium Black Crystals + 15 Black Crystals: Rp70.000
- 425 Premium Black Crystals + 45 Black Crystals: Rp140.100
- 860 Premium Black Crystals + 120 Black Crystals: Rp280.000
- 1300 Premium Black Crystals + 260 Black Crystals: Rp420.000
- 2180 Premium Black Crystals + 450 Black Crystals: Rp700.100
- 3100 Premium Black Crystals + 650 Black Crystals: Rp980.000
- 4550 Premium Black Crystals + 1100 Black Crystals: Rp1.400.000
Paket Summon
- Paket Summon Harian 1: Rp14.000
- Paket Summon Harian 2: Rp70.000
- Paket Summon Mingguan 1: Rp70.000
- Paket Summon Mingguan 2: Rp280.000
- Paket Summon Bulanan 1: Rp140.100
- Paket Summon Bulanan 2: Rp420.000
*harga bisa berubah sewaktu-waktu
Itulah cara top up Summon dan Black Crystal di Black Clover Mobile yang harus kamu ketahui. Kamu jadi bisa summon karakter di dalam game tanpa khawatir kehabisan Black Crystals.
Mau top up Black Crystal atau paket Summon di Black Clover M? Ke Lapakgaming aja! Klik link ini untuk mulai belanja!